Judul : Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense
link : Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense
Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense
Sulitnya untuk mendapatkan akun adsense dan perbedaan cara dalam mendapatkan akun adsense youtube dan blog membuat para blogger bertanya-tanya. Sehingga banyak blogger ingin mencoba untuk memonetisasi blog dengan akun adsense blog. Apakah hal tersebut bisa? Bisa,namun itu adalah metode lama. Jadi apakah sekarang bisa untuk digunakan? Tidak,kini akun adsense youtube hanya bisa digunakan untuk memonetisasi youtube.
Banyak sekali blogger yang menanyakan tentang akun adsense dari youtube yang digunakan di blog. Akun adsense entah itu dari youtube atau dari blog bisa gunakan untuk memonetisasi platform yang berbeda. Jadi akun adsense dari youtube bisa digunakan untuk di blog,dan akun adsense blog bisa pula digunakan di youtube.
Namun karena suatu perubahan pada sistem adsense,kini akun adsense youtube tidak bisa digunakan untuk memonetisasi blog. Sedangkan akun adsense dari youtube masih bisa untuk memonetisasi blog. Banyak blogger yang bereksperimen dengan mencoba memasang kode iklan dari adsense youtube ke blog namun hasilnya nihil ,iklan blank.
Sekarang memang sangat sulit untuk mendapatkan akun adsense blog,bahkan akun adsense yang hosted sekalipun. Hal itu membuat para blogger berkeinginan untuk memasang akun adsense youtube di blognya. Perbedaan dalam cara dan tingkat kesulitan pembuatan akun adsense inilah yang juga akan membedakan fungsi akun adsensenya nanti.
Lalu apakah ada jalan lain supaya akun adsense youtube bisa digunakan di blog?
Ada satu cara supaya akun adsense youtube yang anda miliki bisa digunakan untuk memonetisasi blog. Yaitu dengan cara upgrade akun adsense youtube anda tersebut. Dengan upgrade akun adsense anda bisa memonetisasi blog anda. Bukan hanya bisa digunakan untuk memonetisasi blog tetapi juga bisa untuk memonetisasi video,aplikasi,dan games.Baca juga : Template Yang Cocok Untuk Daftar Adsense
Apa yang akan saya dapat jika upgrade akun adsense?
Upgrade ini akan mengubah akun adsense anda dari hosted menjadi non hosted. Jadi anda bisa mendapatkan keuntungan ganda.Disamping anda bisa memonetisasi blog anda,anda juga bisa memonetisasi blog/situs berdomain TLD atau wordpress.Berikut keuntungan yang akan anda dapatkan :- Anda mendapatkan akun adsense hosted
- Bisa memonetisasi aplikasi dan game yang anda buat
- Bisa digunakan untuk domain TLD
- Lebih multi fungsi
Cara Upgrade Akun Adsense Youtube
Langkah 1Silakan buka dasbor adsense anda,lalu silakan klik My Ads lalu klik Other Product
Langkah 2
Silakan isikan url blog anda untuk upgrade akun (domain harus TLD/selain mitra host) ,lalu klik Submit
Langkah 3
Anda akan diminta untuk meletakkan kode unik iklan dibawah kode <head> ,namun anda harus memparse kode tersebut supaya bisa disimpan.
Parse kode iklan anda disini. Jika sudah salin dan letakkan dibawah kode <head>,lalu kembali ke adsense dan klik Done
Selesai,anda sekarang blog anda sedang direview adsense. Jika blog anda dianggap layak maka anda akan mendapatkan akun non hosted/ugrade anda berhasil. Cukup sekian artikel yang bisa saya bagikan,semoga bermanfaat.
Demikianlah Artikel Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense
Sekianlah artikel Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense dengan alamat link https://trik-video.blogspot.com/2017/03/apakah-akun-adsense-youtube-bisa.html
0 Response to "Apakah Akun Adsense Youtube Bisa Digunakan Di Blog/Situs? - Upgrade Akun Adsense"
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.